Buku ini menekankan penjelasan aspek-aspek asumsi klasih dan sifat sebagai model terbaik tanpa bias yang dikenal dengan istilah âBLUEâ. Dengan memahami kedua aspek tersebut, mahasiswa/pembaca dapat mempergunakan paket bantu seperti Minitab atau perangkat lunak lainnya untuk memperoleh model peramalan yang dibutuhkan dengan benar, tanpa harus memahami ilmu ekonometrik secara mendalam y…