Buku ini mengupas pemikiran, konsep, dan ide-ide cemerlang para tokoh pendidikan Islam kontemporer dunia hingga Nusantara untuk dijadikan evaluasi, rujukan, dan referensi dalam memperbaiki kualitas pendidikan Islam di Indonesia. Ada 24 tokoh pemikir pendidikan Islam kontemporer yang dikaji.